01.
Apa itu HashMicro
02.
ERP itu cocok untuk perusahaan seperti apa
03.
Kenali Produk HashMicro
04.
Keunggulan HashMicro
05.
Proses Implementasi
06.
Apakah demo nya gratis?
0:00 / 0:00
BerandaIndustryHash Manufacturing AutomationBagaimana ERP Cloud dapat Membantu Mengelola Bisnis Manufaktur Anda?

Bagaimana ERP Cloud dapat Membantu Mengelola Bisnis Manufaktur Anda?

Bisnis manufaktur merupakan salah salah satu industri yang sangat kompleks dan membutuhkan manajemen dan operasional yang baik. Kini banyak perusahaan yang memanfaatkan sistem teknologi terkini seperti ERP Cloud agar dapat meningkatkan efisiensi dan produktivitas. ERP Cloud adalah sistem perangkat lunak berbasis cloud yang memungkinkan perusahaan untuk mengintegrasikan dan mengelola semua aspek bisnis.

Peran ERP Cloud sendiri dapat membantu perusahaan manufaktur dalam manajemen produksi, pengelolaan inventaris, pengadaan bahan baku, pengendalian biaya produksi, dan integrasi dengan sistem manajemen lainnya. Selain itu, ERP Cloud juga dapat membantu mengoptimalkan rantai pasok dan pengiriman produk.

Bagaimana ERP Membantu Mengelola Bisnis Manufaktur

Peran Penting ERP Cloud untuk Mengelola Bisnis Manufaktur

ERP Cloud membantu perusahaan manufaktur untuk mengintegrasikan berbagai aspek bisnis seperti manajemen persediaan, produksi, keuangan, dan pemasaran menjadi satu sistem yang terhubung secara langsung. Sistem ini juga memungkinkan perusahaan manufaktur untuk memonitor proses bisnis secara real-time, mempercepat waktu respon terhadap perubahan pasar, serta mengoptimalkan produktivitas karyawan.

Selain itu, dengan menggunakan teknologi ERP Cloud, perusahaan manufaktur dapat meningkatkan efisiensi operasional, meningkatkan kualitas produk, dan mempercepat time-to-market. Dengan begitu, ERP Cloud tidak hanya membantu perusahaan manufaktur untuk bertahan dalam persaingan yang ketat, tetapi juga membantu mereka untuk tumbuh dan berkembang dengan lebih baik di masa depan.

Bagaimana ERP Cloud Membantu Mengelola Bisnis Manufaktur?

Perlindungan data dengan sistem

Sebagai sistem yang membantu manajemen di industri manufaktur. Anda perlu mengetahui bagaimana sistem ERP cloud membantu jalannya operasional dalam bidang tersebut. Oleh karena itu, dengan mengintegrasikan berbagai aspek bisnis, perusahaan tidak perlu lagi khawatir untuk mengetahui data yang diperlukan. Berikut penjelasan bagaimana persan ERP cloud dalam membantu pengelolaan bisnis!

1. Perlindungan data saat mengguanakan erp cloud

Salah satu manfaat utama dari penggunaan ERP Cloud dalam bisnis manufaktur adalah adanya perlindungan data yang disediakan oleh sistem ini. Dalam bisnis manufaktur, terdapat banyak sekali data yang harus mengolah dan dikelola secara terus-menerus, seperti data pelanggan, data produk, data stok bahan baku, dan data karyawan. 

Oleh karena itu, ERP Cloud membantu dalam memproteksi dan mengamankan data bisnis dengan penggunaan enkripsi data dan kontrol akses yang ketat. Hal ini membuat sistem ini dapat membantu mengintegrasikan sistem informasi yang terpisah, seperti sistem akuntansi, sistem produksi, dan sistem manajemen persediaan sehingga data yang diperoleh menjadi lebih akurat dan terkini. 

2. Efektivitas produksi

Sistem ini membantu perusahaan dalam memantau performa produksi secara real-time, memungkinkan manajer produksi untuk melihat kendala produksi atau masalah kualitas yang terjadi. Dengan demikian, manajer produksi dapat mengambil tindakan yang sesuai untuk mengurangi waktu henti produksi atau meminimalkan kerugian akibat cacat produksi.

Selain itu, dengan meningkatkan efektivitas produksi, bisnis manufaktur dapat mengurangi biaya produksi dan meningkatkan kecepatan produksi. Hal ini dapat membantu dalam meningkatkan keuntungan bisnis dan mempercepat waktu respon terhadap permintaan pelanggan.

3. Agility 

Salah satu manfaat utama dari penggunaan sistem ini dalam bisnis manufaktur adalah meningkatkan kecepatan respons dan ketangkasan (agility) bisnis. Selain itu, dalam bisnis manufaktur, kecepatan respons dan ketangkasan sangat penting untuk memenuhi permintaan pasar yang berubah-ubah. Sehingga membuat ERP Cloud dapat membantu dalam meningkatkan kecepatan respons dan ketangkasan dalam bisnis manufaktur.

Selain itu, sistem ini memungkinkan bisnis untuk memperoleh informasi real-time tentang stok persediaan, permintaan pelanggan, dan informasi produksi lainnya sehingga bisnis dapat dengan cepat menanggapi perubahan permintaan pasar. Maka dari itu, adanya agility yang ditingkatkan, bisnis manufaktur dapat mempercepat waktu respon terhadap permintaan pasar dan memenuhi kebutuhan pelanggan dengan lebih baik. 

4. Penyesuaian terhadap skalabilitas bisnis

Salah satu keuntungan utama dari menggunakan sistem ini adalah kemampuannya untuk menyesuaikan bisnis dengan skalabilitas yang berbeda. Namun, dalam bisnis manufaktur sering kali terjadi fluktuasi dalam permintaan pasar, dan perusahaan perlu dapat menyesuaikan produksi mereka dengan cepat. 

Selain itu, ERP Cloud memungkinkan manufaktur untuk mengintegrasikan seluruh operasi bisnis mereka, mulai dari manajemen pemasok hingga pengiriman produk ke pelanggan. Oleh karena itu, manufaktur dapat meningkatkan efisiensi dan meningkatkan profitabilitas mereka secara keseluruhan, sambil tetap dapat menyesuaikan diri dengan perubahan dalam permintaan pasar.

Baca juga: Aplikasi Manufaktur Terbaik untuk Tingkatkan Efektivitas Produksi

Hash Manufacturing Suite sebagai Pilihan ERP Cloud Terbaik

Hash Manufacturing Suite adalah salah satu pilihan sistem terbaik untuk manufaktur. Suite ini terdiri dari berbagai modul dan fitur yang membantu manufaktur dalam mengelola dan mengoptimalkan seluruh operasi bisnis mereka. Beberapa fitur utama dari Hash Manufacturing Suite meliputi:

Machine kiosk

Modul ini memungkinkan manufaktur untuk merencanakan, mengelola, dan memantau produksi mereka dengan lebih efisien. Selain itu, Manufaktur dapat memantau persediaan, jadwal produksi, kuantitas produksi, dan statusnya dengan tampilan Kanban. Oleh karena itu, hal ini mempermudah menjaga kebutuhan operasional pabrik agar berjalan lancar.

download skema harga software erp
download skema harga software erp

Procurement

Mempermudah proses pembelian bahan dan barang dari vendor, meningkatkan kontrol pembelian dengan adanya persetujuan berjenjang, dan melakukan pelaporan secara otomatis. Modul ini memungkinkan manufaktur untuk mengelola pesanan pelanggan dengan lebih efektif. 

Sales & CRM Management

Sistem Sales & CRM Management membantu Anda melakukan deal dengan pelanggan terbaik lebih cepat.  Selain itu, hal ini memudahkan Anda dalam membuat penawaran, sales order, dan invoice secara otomatis dan hasilkan laporan penjualan yang akurat. Hal ini terjadi karena fitur tersebut terintegrasi satu sama lain.

Accounting report

Sistem ini memiliki fitur accounting report yang memudahkan semua manajemen bisnis terutama dalam mengelola keuangan bisnis di industri manufaktur. Selain itu, software Akuntansi dapat diintegrasikan dengan software lainnya untuk menghasilkan laporan pemasukan dan pengeluaran yang menyeluruh dan akurat secara real-time.

Kesimpulan

ERP Cloud membantu manufaktur dalam mengelola bisnis mereka secara efisien dan efektif. ERP Cloud memungkinkan manufaktur untuk menyesuaikan bisnis mereka dengan skalabilitas yang berbeda dan meningkatkan efisiensi serta profitabilitas secara keseluruhan. Untuk itu perusahaan perlu pintar dalam memilih sistem yang dapat menyesuaikan kebutuhan di industri manufaktur.

Peran Penting sistem

Salah satu software manufacture terbaik di indonesia yaitu  Hash Manufacturing Suite dari HashMicro  yang menawarkan berbagai modul dan fitur untuk membantu manufaktur mengelola dan memantau seluruh operasi bisnis mereka dengan lebih efisien dan efektif. Pemilihan sistem yang tepat dapat membantu manajemen operasional perusahaan Anda.

 

Tertarik Mendapatkan Tips Cerdas Untuk Meningkatkan Efisiensi Bisnis Anda?

Coba Gratis Software HashMicro

Diskusikan kebutuhan bisnis Anda dengan konsultan ahli kami dan DAPATKAN DEMO GRATISNYA!

Ingin respon lebih cepat?

Hubungi kami lewat Whatsapp

Nadia

Nadia
Balasan dalam 1 menit

Nadia
Ingin Demo Gratis?

Hubungi kami via WhatsApp, dan sampaikan kebutuhan perusahaan Anda dengan tim ahli kami
628111961171
×
Dapatkan Demo Gratis!